Isi
Siapa yang sudah mendapat update dari Android 10 di ponselnya? mungkin masih belum semua smartphone Android yang mendapatkanya, Namun bukan berarti Google berhenti di Android 10, kabarnya Google saat ini sibuk mempersipakan Android terbaru, iya benar belum usai kita dengan update Android 10 OS terbaru Google Android 11 sedang di persipkan bahkan sudah selesai dan sudah di pasangkan ke dua model Pixel baru, Salah satu fitr yang bocor dari Android 11 adalah fitur double-tap yang masih dalam tahap pengujian.
Fitur Android 11 (Rumor)
Yang menarik adalah fitur double-tap pada Android 11 memiliki beberapa fungsi, seperti mengabaikan panggilan telpon masuk, snooze alarm, jalankan aplikasi kamera dan banyak lagi fitur ini muncul pada Developer Preview untuk Android 11 yang dilaporkan dari XDA, Gerakan baru ini meminta pengguna untuk mengetuk dua kali di bagian belakang smartphone, yang memerlukan setidaknya dua sensor yaitu giroskop dan akselerometer.

Pixel Baru Dengan Android 11 (Rumor)
Pengguna dapat memilih perintah apa yang akan diterpakan saat mengetuk dua kali di bagian belakang smartphone, saat ini Android 11 masih dalam tahap uji coba dan terbatas untuk seri smarthpone Pixel 4a dan Pixel 5 yang kedua smartphone belum di luncurkan hanya untuk internal Google.
Review: Google PIXEL 4 XL, Test Kamera + CODM & PUBGM
- iQOO Z7 5G Meluncur dengan Dimensity 920 dan Kamera OIS 64 MP
- Seri OPPO Find X6, Bawa Kamera Canggih dan Pilihan Warna Menawan Segera Dirilis!
- Qualcomm Snapdragon 7+ Gen 2, Performa Terbaik untuk Smartphone Mid-range
- Samsung Galaxy F14 5G, Desain dan Warna Terungkap Sebelum Rilis
- Spesifikasi Asus ROG Phone 7 Terbaru Terungkap di Geekbench
Selain informasi dari Android 11, kita juga punya daftar ratusan smartphone yang ada di toko online indonesia, jumlahnya akan terus kita tambah kedepanya jadi,Tetap terhubung dengan dhiarcom untuk dapatkan notifikasi update yang lebih menarik lainnya dengan tekan bell dibawah atau subscribe via email, salam Indonesia
Source: XDA