Huawei belum lama telah luncurkan seri smartphone flagship baru, dengan seri Huawei P40 walapun baru hadir untuk Huawei P40 Pro berhasil memperoleh peringkat pertama sebagai kamera terbaik versi DxOMark, Namun tidak cukup puas sampai disini, Huawei di kabarkan tengah sibuk mempersiapkan kedatangan seri flagship lainnya yang saat ini dikenal sebagai Huawei Mate 40.
Spek Huawei Mate 40
Dilansir dari Gsmarena.com, kabar kali ini untuk Huawei Mate 40 merupakan penekanan dari rumor yang ada sebelumnya bahwa dapur pacu dari Huawei Mate 40 akan ditenagai oleh chipset terbaru dengan fabrikasi 5nm yaitu Kirin 1020 yang dibuat oleh TWMC sebuah perusahaan fabrikasi chipset smartphone terbesar di Taiwan, Untuk prosesor terbaru Kirin 1020 kemungkin akan tersedia sekitar bulan Agustus.
Kamera Huawei Mate 40(Rumor)
Rumor untuk kameranya dari Mate 40, selain memiliki desain yang baru juga memiliki teknologi yang lebih inovatif dibanding seri pendahulunya dan lensa baru serta software canggih yang dapat melakukan perhitungan matematis yang rumit pada keseluruhan optik lensanya khususnya pada kamera ultrawide yang dapat mengurangi distorsi pada gambar
Baca Juga:
Lagi-lagi Laptop Gaming Buas dari ASUS ROG Strix G16 2025
Sensor Kamera 1 Inci + Lensa Leica Di HP?! Sharp Aquos R9 Pro Review
Redmi K Pad Bocor! Tablet Gaming Kompak Siap Lawan iPad Mini dan Legion Y700 Gen 4
Realme P3 dan P3 Ultra Global Rilis 24 Juni: Spesifikasi, Harga, dan Fitur Unggulan
Huawei Pura X Resmi: Inovasi Flip-Fold, Layar 6.3 Inci & Kamera Leica!
Huawei Pura 80 Pro Bocor Sebelum Peluncuran Q2: Spesifikasi dan Detail Terbaru
Selain informasi dari Huawei Mate 40, kita juga punya daftar ratusan smartphone yang ada di toko online indonesia, jumlahnya akan terus kita tambah kedepanya jadi,Tetap terhubung dengan dhiarcom untuk dapatkan notifikasi update yang lebih menarik lainnya dengan tekan bell dibawah atau subscribe via email, salam Indonesia