Honor telah mengkonfirmasi pada akun Weibo mereka bahwa ponsel Honor Vera 30 yang akan datang dari perusahaan tersebut mungkin didorong oleh chipset Kirin 990 SoC terbaru, yang baru-baru ini telah diumumkan.
Kabarnya Seri Honor Vera 30 mungkin akan menjadi rebrand terbaru untuk serie ‘V’, Oleh karena itu Honor V30 yang akhir-akhir mencuat di beberapa media online sebenarnya adalah seri Vera 30 yang telah diungkap perusahaan melalui channel weibonya.
Selain menjadi smartphone Honor pertama yang mengadopsi chipset Kirin 990 SoC, Honor Vera 30 juga akan menjadi yang pertama untuk debutnya dengan konektivitas 5G, Pasalnya chipset yang digunakan Kirin 990 memiliki modem bawaan 5G yang dapat mengakomodasi jaringan 5G.
Baca Juga:
Hape Gaming Fan Edition Rasa Sultan, ROG Phone 9 FE
PC Yang Gak Ribet, Kerja Makin Cepet! Review Advan Force One MAX AIO PC
Honor GT Pro Rilis 23 April: Snapdragon 8 Elite & Baterai 6.500mAh Siap Guncang Gaming Flagship!
Realme GT 7 Rilis 23 April: April di Tiongkok: Desain, Warna, dan Spesifikasi Lengkap Terungkap!
Honor 100 Series Siap Bersaing: Pilihan Cerdas bagi Pencinta Smartphone
Catat Tanggalnya: Seri Honor 100 Diluncurkan 23 November
Kapan ya kira-kira dirilisnya? menurut informasi yang kita kumpulkan Honor Vera 30 diperkirakan akan melakukan debut resminya pada Q4 2019, jadi kita tunggu saja informasi terbaru lainnya dalam waktu dekat, Tetap terhubung dengan dhiarcom untuk terima notifikasi update yang lebih menarik lainnya dengan tekan bell dibawah, salam Indonesia.