Redmi Note 9 Pro yang kabarnya akan dirlis pada tanggal 12 maret, di laporkan telah muncul foto dari tampilan smartphone yang bersumber dari akun twitter TechDroider, foto rupa dari Redmi Note 9 Pro dapat di katakan mirip dengan render yang belum lama ini juga muncul secara online.
Kamera Redmi Note 9 Pro (Rumor)
Bagian belakang dari Redmi Note 9 Pro hadir dengan Quad Kamera tanpa adanya sensor sidik jari di bagian belakang, yang kemungkinan akan gunakan sensor sidik jari dalam layar, rumor sebelumnya mengatakan bahwa sensor kamer dari Redmi Note 9 Pro dengan 64 Megapixel, yang belum ada informasinya lensa apa yang di gunakan.

Spek Redmi Note 9 Pro (Rumor)
Bocoran dari spesifikasi Geekbench juga menandakan bahwa Redmi Note 9 Pro akan di bekali dengan chipset Snapdragon 720G, jadi gimana menurut kamu, apakah bocoran foto dari Redmi Note 9 Pro nampak bagus atau tidak dengan posisi Quad Kameranya?
Review: SD855 Plus ¥ Redmi K20 Pro, Serba Mentok Kanan, Main CODM seru banget!!
Baca Juga:
Lagi-lagi Laptop Gaming Buas dari ASUS ROG Strix G16 2025
Sensor Kamera 1 Inci + Lensa Leica Di HP?! Sharp Aquos R9 Pro Review
POCO F7 Bocor! Snapdragon 8s Gen 4 dan Baterai 7550mAh Siap Gebrak Pasar
Infinix Smart 10 Plus Rilis! Layar 120Hz, RAM 8GB, Harga Cuma Rp 1,3 Jutaan!
Samsung Galaxy M05 Meluncur: Chipset Helio G85 dan Kamera 50MP di Bawah Rp 1,5 Jutaan
Antisipasi Kedatangan Redmi K70: Inilah Fitur Unggulan yang Akan Anda Dapatkan!
Selain informasi dari Redmi Note 9 Pro, kita juga punya daftar ratusan smartphone yang ada di toko online indonesia, jumlahnya akan terus kita tambah kedepanya jadi,Tetap terhubung dengan dhiarcom untuk dapatkan notifikasi update yang lebih menarik lainnya dengan tekan bell dibawah atau subscribe via email, salam Indonesia
Source: @Techdroider