Resmi Redmi K30 5G SN765G Harga Mulai 4 Jutaan

0
Redmi K30 5G
Foto: Redmi K30 5G (Xiaomi)

Redmi baru-baru ini, telah secara resmi meluncurkan Redmi K30 5G menjadi smartphone 5G pertamanya, Redmi K30 5G mengaplikasikan tampilan layar dengan kamera depan dual punch-hole denga layar 6.67 inci, serta dukungan refresh rate 120Hz yang memiliki aspek rasio hingga 20:9.

Desain dan Desain Redmi K30 5G

Seluruh bagian body dari Redmi K30 5G dibuat dengan empat kaca melengkung dan memiliki dua sisi kaca pelindung Corning Glass 5, hadir dengan 4 pilihan warna pink, ungu, putih dan putih,

Sektor kamera dari smartphone Redmi K30 5G, bagian belakang Quad Kamera dengan sensor Sony IMX686 CMOS 64 Megapiksel + lensa 6P, serta mendukung fitur Super night, Ada juga lensa potret 2 Megapiksel untuk mendapatkan efek blur yang alami dan nyata, Selain itu, mendukung mode potret dan mode film, Redmi K30 memiliki dual kamera AI di bagian depan yang dapat mendukung format RAW secara langsung,

Redmi K30 5G
Foto: Redmi K30 5G (Xiaomi)

Redmi K30 5G hadir dikemas oleh baterai berkapasitas 4500 mAh, Yang mendukung teknologi 30W fast charging, dengan port USB Type C, Redmi K30 5G masih hadirkan fitur jack headphone 3.5mm, dan mendukung remote control inframerah, untuk tampilnya Smartphone memuat MIUI 11

Harga Redmi K30 5G

Redmi K30 5G RAM/ROM
6GB/64GB harga 1999 yuan di konversi seharga Rp.4 Juta
6GB/128GB harga 2299 yuan di konversi seharga Rp.4,6 Juta
8GB/128GB harga 2599 yuan di konversi seharga Rp.5,2 Juta
8GB/256GB harga 2899 yuan di konversi seharga Rp.5,8 Juta

Harga Redmi K30 4G

6GB/64GB harga 1599 yuan di konversi seharga Rp.3,2 Juta
6GB/128GB harga 1699 yuan di konversi seharga Rp.3,4 Juta
8GB/128GB harga 1899 yuan di konversi seharga Rp.3,8 Juta
8GB/256GB harga 2199 yuan di konversi seharga Rp.4,4 Juta

Redmi K30 5G
Foto: Redmi K30 5G (Xiaomi)

Untuk dapur pacunya Redmi K30 5G menggunakan prosesor Qualcomm Snapdragon 765G terbaru, dengan proses EUV 7nm terbaru, serta ada modular sistem RF dan modem Snapdragon X52 yang sudah terintegrasi dengannya, untuk fitur dukungan dual-mode 5G SA / NSA mode,

Kabarnya Redmi K30 5G akan secara resmi di pasrakan sekitar bulan Januari 2020, jadi menurut kamu dengan proses Snapdragon 765G dan sensor Sony IMX686 harga permulaanya termasuk terjangkau atau tidak?

TEST KAMERA 64MP, XIAOMI REDMI NOTE 8 PRO Indonesia

Selain informasi diatas kita juga punya daftar ratusan smartphone yang ada di toko online indonesia jumlahnya akan terus kita tambah kedepanya jadi,Tetap terhubung dengan dhiarcom untuk dapatkan notifikasi update yang lebih menarik lainnya dengan tekan bell dibawah atau subscribe via email, salam Indonesia

via: Droidholic| source: Mi, Tmall

Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments