Samsung merilis TV QLED terbaru mereka yang memiliki resolusi 4K, bukan TV umum yang telah di keluarkan untuk mempercantik isi rumah, Maka sebaliknya Samsung Terrace merupakan TV untuk Outdoor, Samsung Terrace memiliki sertifikasi IP55 untuk bertahan di segala macam kondisi cuaca saat berada diluar ruangan.
Fitur Samsung TV Terrace
Samsung Terrace merupakan TV QLED 4K yang tujuanya untuk Outdoor, selain memiliki sertifikasi IP55 TV juga memilik tingkat kecerahan hingga 2.000 nits, yang artinya TV dapat menyajikan tampilan layar yang tetap jernih meskipun saat matahari sedang terik, TV juga memiliki ukuran yang terbilang tipis hanya berukuran 59.8mm.
Harga Samsung TV Terrace
Samsung Terrace tergolong smartTV karena sudah memuat OS Tizen, dan disertakan dengan fitur Bluetooth dan WiFi, Samsung Terrace yang baru diluncurkan di Amerika dan Kanada memiliki 3 pilihan ukuran, dengan masing-masing harga dan ukuran sebagai berikut:
55 inci di hargai $5000 (atau sekitar Rp.74 Juta)
65 inci dan 75 inci mulai Harga $6500 (atau sekitar Rp.96 Juta)
Baca Juga:
HUAWEI Pura 70 Ultra.. Resmi Masuk Indonesia!
RESMI INDONESIA! Smartphone Kamera Terbaik! HUAWEI Pura70 Ultra
Redmi K80 dan K80 Pro: Langkah Berani untuk Ponsel Flagship yang Terjangkau
Peluncuran Seri OnePlus Ace 5 Dikonfirmasi: Semua Hal Menarik yang Perlu Kamu Tahu
Snapdragon 8 Elite: Era Baru Performa Seluler dengan CPU Oryon dan Peningkatan 45%
Mengintip Masa Depan Smartphone: iPhone 16 dengan Bezel Tipis dan Fold6 yang Lebih Ringkas
Selain informasi dari Samsung Terrace, kita juga punya daftar ratusan smartphone yang ada di toko online indonesia, jumlahnya akan terus kita tambah kedepanya jadi,Tetap terhubung dengan dhiarcom untuk dapatkan notifikasi update yang lebih menarik lainnya dengan tekan bell dibawah atau subscribe via email, salam Indonesia